Bagi yang suka dengan makanan Korea, pasti tidak asing dengan kimchi. Kimchi adalah makanan Korea yang memiliki rasa yang pedas dan enak. Orang-orang Korea memang suka sekali dengan masakan yang pedas, begitu juga orang Indonesia. Nah untuk membuat kimchi di Indonesia itu sangat susah karena saus kimchi memiliki rasa yang khas dan kuat. Untuk kamu […]
Tag: Shinsunmi Gochugaru
Produk bumbu masakan korea Kimchi Selanjutnya yaitu Shinsunmi Gochugaru. Bumbu pedas khas Korea ini cocok digunakan untuk kamu yang ingin mencoba membuat masakan khas Korea seperti kimchi, tteokbokki, buldak, bulgogi, hingga sekadar membuat ramyeon.